Harga Mesin Fotocopy Canon Ir 6000 - Canon, siapa tak kenal merek aneka alat elektronik satu ini. Di beberapa bidang Canon serasa belum terkalahkan menjadi yang terfavorit. Katakanlah di dunia fotografi, dan dunia cetak. Aneka seri kamera digital (DSLR) keluaran Canon banyak dicari, dan mesin cetak Dario vendor satu inipun seakan menjadi ikon mesin fotokopi berkualitas premium. Benarkah begitu? Sebelum menentukan jawaban, mari kita kenali dulu mesin fotokopi Canon IR 6000. Mesin ini termasuk mesin fotokopi kelas premium yang berada di atas Canon IR 3045 ke atas. Harga mesin fotocopy Canon IR 6000 yang ideal, seakan mengimbangi spesifikasi yang akan Anda dapatkan.
Pertama Anda perlu mengetahui kelebihan terbaik dari Canon IR 6000, ya apa lagi kalau bukan kemampuan cetak yang cukup cepat? Berbeda dengan adik-adik sekelasnya yang biasanya ‘hanya’ bisa mencetak kertas kopian sebanyak 40-an lembar per menit, Canon seri IR 6000 bisa bekerja mencetak kertas kopian sebanyak 50 lembar per menitnya. Untuk Anda yang membutuhkan fotocopy dengan intensitas penggunaan padat, tentu waktu menentukan segalanya. Anda bisa menghemat waktu lebih banyak menggunakan mesin fotokopi Canon IR 6000.
Tips Memilih Mesin Fotocopy Murah dan Berkualitas |
Untuk lebih lengkapnya, inilah beberapa kelebihan atau spesifikasi yang bisa Anda dapatkan dalam tubuh Canon IR 6000:
1. PC scan support
Sebagai salah satu mesin fotokopi keluaran terbaru dengan harga mesin fotocopy Canon IR 6000 yang masuk taraf menengah, tentu saja mesin ini dibekali dengan kemampuan scan PC. Dengan spesifikasi ini, Anda bisa mencetak langsung file atau dokumen dari computer Anda, bahkan mencetak langsung dokumen dari email.
Sebagai salah satu mesin fotokopi keluaran terbaru dengan harga mesin fotocopy Canon IR 6000 yang masuk taraf menengah, tentu saja mesin ini dibekali dengan kemampuan scan PC. Dengan spesifikasi ini, Anda bisa mencetak langsung file atau dokumen dari computer Anda, bahkan mencetak langsung dokumen dari email.
2. Daya tahan kuat dan stabil
Inilah kelebihan kedua yang dimiliki Canon seri IR 6000. Mesin fotokopi seri IR (Image Runner) dari Canon memang sudah diluncurkan sejak lama dengan aneka versi/seri yang berbeda-beda. Canon IR 6000 bisa beroperasi lebih stabil karena perkembangan teknologi di dalamnya. Selain itu, tentu saja operasional yang lebih baik akan membuatnya mampu memiliki daya tahan lebih lama.
3. Malfungsi
Mesin fotokopi Canon IR 6000 tidak hanya bisa dioperasikan sebagai mesin fotokopi saja. Anda akan mendapatkan fungsi tambahan lain seperti print, scanner, dan bisa mencetak fax.
4. Hasil lebih tajam
Hasil cetakan/copian yang dilahirkan oleh Canon IR 6000 lebih tajam daripada mesin fotokopi lain sekelasnya. Selain itu, panel operasional yang digunakan juga didesain menggunakan 3D panel. Anda bisa mengoperasikan mesin copy satu ini dengan cukup mudah.
5. Mengcopy bolak balik
Memiliki fungsi bolak-balik otomatis adalah salah satu kelebihan mesin fotokopi modern. Dulu operator harus mondar-mandir meletakkan kertasnya saat ingin membuat kopian bolak-balik, namun saat ini fungsi tersebut sudah bisa dilakukan secara otomatis.
Untuk mendapatkan spesifikasi diatas, Anda harus menebus harga mesin fotocopy Canon IR 6000 yang berkisar di bandrol 24 jutaan rupiah. Bagaimana? Apakah Anda tertarik? Selain membeli langsung mesin fotocopy di toko atau pusat perbelanjaan, Anda juga bisa memesannya secara praktis melalui jasa online shop.