Info Harga Mesin Fotocopy Canon IR 6020 dan Spesifikasinya

Mesin Fotocopy Canon IR 6020 - Kebutuhan manusia untuk memperbanyak dokumen-dokumen penting menjadi inspirasi dibuatnya mesin fotocopy. Salah satu merek mesin fotocopy yang banyak dipergunakan adalah mesin fotocopy Canon. Perusahaan Canon adalah perusahaan elektronik yang berasal dari Jepang, produknya antara lain kamera, printer komputer, peralatan kesehatan dan mesin fotocopy. Jika Anda tertarik membeli produk mesin fotocopy Canon, kali ini ada pembahasan mengenai harga mesin fotocopy Canon IR 6020 beserta spesifikasinya.

Mesin fotocopy Canon terdiri dari banyak tipe dan harga. Tipe-tipe mesin fotocopy Canon harganya berkisar antara 11 juta rupiah sampai mesin fotocopy yang harganya sekitar 218 juta rupiah. Dari semua tipe tersebut, ada satu produk yang harganya tidak terlalu tinggi namun kualitasnya sangat baik. Inilah mesin fotocopy Canon IR 6020 beserta informasi harganya. Harga dari mesin fotocopy Canon IR 6020 berbeda-beda, apalagi jika dilihat dari kondisi mesin fotocopynya. Harga mesin fotocopy Canon baru tipe IR 6020 yang dijual di dealer resmi sekitar 32 juta rupiah.
harga canon ir 3300,mesin fotocopy canon ir 5075 baru,harga fotocopy canon ir 3300,spesifikasi canon ir 5075,harga mesin fotocopy bekas,kelemahan ir 5075,mesin fotocopy canon ir 6570,

Spesifikasi dan Harga Mesin Fotocopy Canon NP 6030 Terbaru

Anda bisa mendapatkan mesin fotocopy Canon tipe IR 6020 di dealer lainnya dengan harga dari mulai 25 juta sampai dengan 27 juta rupiah, dengan kondisi baru juga. Sedangkan harga mesin fotocopy Canon IR 6020 yang bekas lebih murah tergantung dari kondisi mesinnya.

Berikut ini akan dijelaskan mengenai spesifikasi mesin fotocopy Canon IR 6020, antara lain:

  • Mesin fotocopy ini mampu mencetak 75 lembar kertas dalam 1 menit.
  • Dapat melakukan scan dokumen atau foto berwarna dobel.
  • Dilengkapi fitur foto sensitif drum sehingga dapat mencetak sekitar 4.000.000 lembar.
  • Pemakaian tinta dipergunakan untuk 20.000 sampai 25.000 lembar.
  • Mesin fotocopy ini cocok dipergunakan dengan Windows XP, Windows 7 dan 8.
  • Dapat mencetak dan menscan hitam putih dan berwarna.
  • Ukuran maksimum kertas adalah kertas A5-A3.
Selain spesifikasi diatas, keunggulan mesin fotocopy Canon ini adalah tampilan mesinnya yang lebar tapi dapat ditekuk pada bagian-bagian tertentu sehingga mesin fotocopy praktis ditaruh di sudut-sudut ruangan. Mesin fotocopy ini juga cocok dipergunakan untuk beragam keperluan kantor dan bisnis jasa fotocopy. Hal ini karena kapasitas mesin fotocopy Canon yang mampu mencetak banyak dokumen. Anda pun dapat menghemat waktu ketika melakukan pencetakan dokumen karena ada 3 tray yang dipasang pada mesin fotocopy sehingga dapat dipergunakan pada saat bersamaan.

Itulah penjelasan mengenai harga mesin fotocopy Canon IR 6020 dan contoh spesifikasinya. Mesin fotocopy Canon tipe ini termasuk mesin fotocopy yang mudah penggunaan dan perawatannya. Selain itu, layanan purna jual Canon yang terpercaya membuat para pemilik mesin fotocopy ini tidak khawatir jika mesin fotocopynya rusak, dapat langsung diperbaiki di servis resmi Canon tersebut. Semoga informasi ini bermanfaat bagi Anda yang berniat membeli mesin fotocopy Canon tipe tersebut, ya.

Previous
Next Post »